Ambulance Udara Indonesia Pesawat Terbang Dan Helikopter

Gambar Produk 1Gambar Produk 2Gambar Produk 3
Rp 88.888
AMBULANSIA - Berikut menurut wikipedia, Layanan medis udara adalah istilah komprehensif yang mencakup penggunaan transportasi udara, pesawat terbang atau helikopter, untuk memindahkan pasien ke dan dari fasilitas kesehatan dan tempat kecelakaan. Petugas medis memberikan perawatan pra-rumah sakit dan darurat serta perawatan kritis yang komprehensif baik kepada semua jenis pasien selama evakuasi medis maupun operasi penyelamatan yang menggunakan helikopter, pesawat berbaling-baling atau pesawat jet.

Pengertian Ambulans udara yakni pilihan perjalanan paling aman dan cepat bagi pasien yang sakit parah atau lemah untuk bertahan lama di penerbangan komersial.

BAGAIMANA CARA MENDAPATKAN LAYANAN AMBULANCE UDARA

Banyak perusahaan yang melayanai jasa/sewa layanan evakuasi ambulance udara, diantaranya : https://www.sossingaporemedevac.com/ , https://www.sossingaporemedevac.com/ , https://www.aircharterservice.co.id/, https://pesawatsos.com/, https://www.aerotekavia.com/,
Anda bisa kunjungi website resminya untuk mendpatkan informasi lebih lanjut.

Pilih Perusahaan yang berpengalaman dalam bidang layanan ambulance Udara
Koneksi Luas
PilihPerusahaan yang telah bermitra dengan banyak rumah sakit Nasional dan Internatioanal, sehingga mendapat hak istimewa untuk mendapatkan prioritas dalam Pemesanan ICU juga Rawat Inap.
Terakhir pilih Perusahaan layanan ambulance udara terpercaya, dengan fasilitas kantor lengkap dan mudah

BERAPAKAH HARGA LAYANAN EVAKUASI AMBULANCE UDARA

Biaya untuk penerbangan medis pasien yang berbaring (pesawat charter atau komersial) biayanya ditentukan kota asal pasien di rawat dan ke kota atau negara tujuan. Biaya juga dipengaruhi jenis pesawat yang digunakan dan kondisi medis (Sea Level, terbang rendah untuk kondisi tertentu). Konsultasikan dengan Perusahaan Layanan Ambulance Udara untuk mendapatkan harga yang terbaik.

APAKAH ADA DOKTER DAN PERAWAT DI PESAWAT ?

Terdapat Dokter dan perawat (Tim Medis) berpengalaman dalam penerbangan medis. Tim medis akan terus menjaga dan merawat pasien selama perjalanan baik dari rumah sakit asal menuju bandara (dengan ambulans), selama penerbangan, hingga mendarat dan dengan ambulans menuju ke rumah sakit tujuan.  Tim Medis akan terus menemani pasien hingga serah terima dengan dokter di rumah sakit tujuan

Posting Komentar